Posts

Showing posts from September, 2013

ALBERT EINSTEIN

Image
sejarah hidup albert einstein Albert Einstein Albert Einstein pada tahun 1921 Lahir 14 Maret   1879 Ulm ,  Kerajaan Württemberg ,  Kekaisaran Jerman Meninggal 18 April   1955  (umur 76) Princeton , New Jersey, Amerika Serikat Tempat tinggal Jerman, Italia, Swiss, Austria, Belgia, Britania Raya, Amerika Serikat Kewarganegaraan Württemberg/Jerman  (1879–1896) Tanpa kewarganegaraan (1896–1901) Swiss  (1901–1955) Austria (1911–1912) Jerman  (1914–1933) Amerika Serikat (1940–1955) Bidang Fisika Institusi Kantor Paten Swiss ( Bern ) Universitas Zurich Universitas Charles Praha ETH Zurich Akademi Ilmu Pengetahuan Prusia Institut Kaiser Wilhelm Universitas Leiden Institute for Advanced Study Alma mater ETH Zurich Universitas Zurich Pembimbing akademik Alfred Kleiner Pembimbing akademik lain Heinrich Friedrich Weber Mahasiswa doktoral Ernst G. Straus Nathan Rosen Leó Szilárd Raziuddin Siddiqui [1] Dikenal atas Relativitas umum  dan  relati

SEJARAH PESAWAT TEMPUR

Image
Sejarah Pesawat Tempur – 1940an Pesawat tempur  adalah pesawat militer yang dirancang untuk menyerang pesawat lain di udara. Berbeda dengan pesawat pengebom, yang dirancang untuk menyerang target di permukaan. Pesawat tempur relatif lebih kecil, cepat, dan lincah. Pesawat tempur awalnya dikembangkan pada Perang Dunia I, untuk menghadapi pesawat pengebom dan balon udara yang mulai lazim digunakan untuk melakukan serangan darat dan pengintaian. Pesawat tempur pertama awalnya berupa pesawat sayap ganda kayu yang diberi senapan mesin ringan. Pada Perang Dunia II, pesawat tempur lebih banyak dibuat dari logam, bersayap tunggal, dan menggunakan senapan mesin yang tertanam pada sayap. Setelah Perang Dunia II, mesin turbojet mulai menggantikan mesin piston, dan peluru kendali mulai digunakan untuk menggantikan senapan mesin sebagai senjata utama. Klasifikasi pesawat tempur dibuat berdasarkan generasi. Penggunaan generasi ini awalnya digunakan petinggi pertahanan di Rusia, yang menyebut F