Posts

Showing posts from July, 2014

SEJARAH PERKEMBANGAN SATELIT PALAPA

Image
Sejarah Perkembangan Satelit Palapa di Indonesia    Di era globalisasi ini, peran komunikasi dan informasi begitu penting dalam kehidupan manusia. Suatu berita mengenai sebuah kejadian di belahan bumi bagian utara dapat dengan cepat sampai kepada masyarakat di bumi bagian selatan. Hal ini merupakan dampak dari perkembangan suatu era yang di sebut globalisasi. Seakan membuat batas-batas antar negara seperti tidak ada. Dalam penyampaian informasi dan proses komunikasi tersebut, terdapat suatu peran penting yang terjadi melalui beberapa media. Seperti telephon, radio, televisi, hingga internet. Akan tetapi ada suatu alat yang dapat merangkum keseluruhannya sehingga dapat disampaikan kepada masyarakat diberbagai belahan bumi secara singkat. Perangkat tersebut ialah satelit. Era satelit di Indonesia sendiri bermula pada saat dikembangkannya Satelit Palapa. Nama Palapa merujuk pada sumpah dari Maha Patih Gajah Mada akan cita-citanya mempersatukan Nusantara. Manfaat dari

SEJARAH DAN PERKEMBANGAN ANDROID

Image
SEJARAH PERKEMBANGAN ANDROID Pada artikel kali ini akan dibahas tentang perkembangan robot hijau dari awal  hingga sekarang.Langsung aja kita bahas check it out!! Sistem Operasi yang dikembangkan oleh Android ini diperuntunkan oleh pengguna Smartphone dan PDA serta Tablet yang berbasis dasar dari OS Linux. Ponsel pertama yang memakai sistem Operasi Android adalah   HTC Dream yang di rilis pada tanggal 22 Oktober 2008 dan pada awal tahun 2009 mulailah para pengembang ponsel menggunakan OS android ini dan di perkirakan setidaknya 18 ponsel bersistem OS Android rilis di awal tahun 2009.

SEJARAH DAN PERKEMBANGAN APPLE

Image
Sejarah dan Perkembangan Apple Apple Computer (sekarang dikenal sebagai Apple, Inc ) adalah kekuatan utama dalam revolusi  Personal Computer (PC)  yang berlangsung di tahun 1970-an dan’80s. Dan bahkan revolusi itu terus menerus berlangsung hingga kini berkat inovasi yang terus-menerus dilakukan oleh pihak pengembang Apple. Namun tahukah Anda, Apple pernah mengalami kebangkrutan, atau hal hal lain sepanjang karir gemilang Apple inc. ? Simak penelusuran mengenai sejarah perkembangan Appe ini, . STEVE JOBS DENGAN MACBOOK AIR –NYA Sebelum Steve Wozniak bersama Steve Jobs mendirikan Apple, Steve Wozniak adalah seorang hacker. Kepandaian Steve Wozniak ini memang terlihat sejak dia masih kecil yang sangat gemar mengutak atik aljabar dan algoritma matematika. Kemampuan Steve Wozniak ini tentunya sangat berarti dalam mendongkrak hidupnya karena baik Steve Wozniak maupun Steve Jobs semasa SMA-nya tergolong orang orang dengan ekonomi menengah ke bawah

SEJARAH DAN PERKEMBANGAN MICROSOFT WINDOWS

Image
Microsost pada tahun 1983 telah membangun Windows , sebuah sistem operasi graphical user interface (GUI) . nah, berikut Ini Sejarah Perkembangan Microsoft Windows . Silahkan disimak WINDOWS 1.0 – TAHUN 1985 Microsoft mengeluarkan sistem berbasis yang berbasis GUI (Graphical User Interface), generasi pertama yang dikenal dengan nama Microsoft Windows 1.0. Sebenarnya, Windows 1.0 belum menjadi sistem operasi yang lengkap, tetapi hanya merupakan sistem operasi yang dapat melengkapi fasilitas-fasilitas yang diberikan oleh sistem operasi MS-DOS. Kelebihannya dibangdingkan dengan MS-DOS biasa adalah kemampuannya untuk menjalankan lebih dari stau program secara bersamaan. Walaupun dapat dijalankan secara bersamaan, program-program tersebut tidak dapat aktif secara bersamaan, dengan kata lain jika salah satu program aktif bekerja, program yang lain akan berhenti untuk sementara sampai diaktifkan kembali. Kelebihan lainnya adalah penggunaan mouse baru bisa digunakan pada